Sosialisasi Kemetrologian Kota...
September 21,2023
23-September-2023
Dinas Perdagangan dan Perindustrian Kota Depok turut serta dalam Memeriahkan HUT Kota Depok ke-24, Selasa (02/05/2023)
Pada puncak acara HUT Kota Depok ke-24 diselenggarakan secara meriah, diantaranya terdapat ajang Fashion Show. Fashion Show diikuti oleh seluruh instansi yang ada di Kota Depok dengan melibatkan berbagai macam Kebudayaan Indonesia dari Sabang sampai Merauke.
Dinas Perdagangan dan Perindustrian ikut serta dengan mengenakan Pakaian Adat yang berasal dari Pulau Kalimantan. Dengan mengenakan pakaian yang menggambarkan suku dayak menjadi ajang kontribusi dari Dinas Perdagangan dan Perindustrian dalam memeriahkan acara HUT Kota Depok.